Sunday 30 June 2013

Cara Mengecek Broken Link

Setelah google mengupdate algoritma #google penguin 2.0 banyak sekali blog yang terkena imbas / dampaknya, itu jelas terlihat pada SERP dan jumlah visitor perharinya. banyak penyebab yang membuat sebuah blog terkena google penguin ini, mulai dari teknik blackhat SEO maupun yang lainnya, yang paling sering diabaikan oleh para blogger ialah Broken Link .
Broken Link sendiri ialah sebuah / beberapa link yang sudah mati atau rusak, Broken Link ditandai dengan tidak bisanya browser mengakses link tersebut karena link tersebut sudah rusak , sebuah link yang rusak itu akan berpengaruh untuk SERp sebuah blog, walaupun mungkin hanya berdampak kecil tapi broken link ini jangan diabaikan . Satu #Broken Link memang tidak begitu berarti akan tetapi jika menumpuk dan menjadi banyak broken link tentu saja akan menjadi sebuah ancaman untuk blog kita.
Untuk itu Link yang rusak harus diperbaiki agar blog kita dapat terus menempati tempat yang indah di SERP  
Mari kita lihat seberapa banyak Broken Link pada blog kita dengan mengunjungi www.brokenlinkcheck.com
cara pengecekannya cukup mudah tinggal masukan URL blog anda lalu masukan Capcaynya dan klik Find Broken Link
Lalu tinggal tunggu hasilnya, dan jika sudah akan terlihat sebuah tabel hasil yang berisikan Link yang Rusak pada blog kita, langkah selanjutnya tinggal kita perbaiki agar ini tidak menjadi masalh yang besar dikemudian harinya .

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
Kamera CCTV
X-Steel - Help Select

Follow Me !!