Friday, 12 July 2013

Fast & Furious 6 - Final Trailer

Berikut daftar nama para pemain Film Fast and Furious 6 "six" dengan karakter yang dibawakan.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Gisele (Gal Gadot) adalah mantan intel Israel yang menjalin hubungan dengan Han
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Han Seoul-Oh (Sung Kang) ialah pembalap Jalanan Yang termasuk Dalam, kru Dom.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Polisi yang buron bernama Brian O'Conner (Paul Walker) merupakan ayah dari anak yang laki-laki Mia, adik Dom. 
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Tokoh baru Negara Bernama Riley (Gina Carano) Yang turut membantu Luke Hoobs.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Tej Parker (Ludracis) paling dekat dengan Roman karena sudah berteman sejak di Miami.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Letty (Michelle Rodriguez) hidup kembali setelah diceritakan meninggal pada seri keempat Fast and Furious.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Dominic Toretto atau Dom (Vin Diesel) bisa dibilang sebagai bos dalam kru.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Luke Hoobs (Dwayne Johnson), agen pemerintahan yang mengajak Dom and the gank bekerja sama menangkap Owen Shaw.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Owen Shaw (Luke Evans), villain yang diburu dalam Fast & Furious 6.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Mia Toretto (Jordana Brewster), adik dari Dominic Toretto dan ibu dari anak laki-laki Brian O'Conner.
  •  Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Elena Naves, polisi wanita yang memiliki perasaan dengan Dom.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Jah (Joe Taslim) salah satu tangan kanan Owen yang tangguh.
  • Pemain Pendukung Film Fast And Furious 6 - MizTia Respect Roman (Tyrese Gibson) salah satu sosok konyol dalam kru. 
referensi:  kapanlagi.com

Fast & Furious 6 Film yang disutradarai Justin Lin ini dibintangi oleh nama-nama tenar seperti Vin Diesel, Paul Walker, Michelle RodriguezJordana Brewster sampai aktor Indonesia, Joe Taslim ini menghadirkan seri film dengan adegan aksi paling banyak. Nih saya kasih tau ya buat yang belom nonton Fast & Furious 6, Letty Ortiz pacarnya Dominic Toretto ternyata belum mati, dia masih hidup dan sekarang malah jadi penjahat karena hilang ingatan, tapi ya akhirnya balik lagi sih di akhir film. Joe Taslim Orang Indonesia yang berperan sebagai Jah di film ini matinya jatoh dari atas mobil yang bergalayut di pesawat, jadi kena angin turbin gitu. karakter protagonis yang mati gisel, dia jatuh juga dari pesawat pas mau nyelametin Han. nah di akhir film Han juga mati, tapi di fast furious 7 ntar tunggu aja sekuelnya, pas udah balik ke tokyo, sama karakter baru yang diperankan jason statham. di film ini banyak banget dialog dan kejadian lucu, jadi saya sempet bingung itu film balap mobil apa film standup comedy. overall bagus walaupun kadang ada action yang agak lebay dan drama, terutama saat dominic loncat dari jembatan buat nangkap letty, ya namanya juga film. ikuti aja. 
gisel
Gisel
han
Han
letty
Letty
joe taslim
Joe Taslim

   Overall filmnya lumayan bagus, menyuguhkan banyak aksi tinju bebas, si Joe Taslim juga actingnya oke lah. Nama Joe Taslim mungkin agak terdengar asing bagi pencinta film di Indonesia. Sebelumnya Joe Taslim lebih dikenal sebagai atlet Judo dan pernah mendapatkan medali perak di Asian Games 2007 dan medali emas di kejuaraan Judo Asia Tenggara pada tahun 1999.  Joe Taslim sendiri mulai dikenal dunia film dimulai ketika dia bermain di film The Raid: Redemption. 
   Mendapatkan peran antagonis dalam Film Fast & Furious 6 telah mengubah hidup aktor yang bernama lengkap  Johannes Taslim ini. Dalam proses produksi film ‘Fast and Furious 6′, Joe Taslim mendapatkan scene lebih banyak dari perkiraannya. Etos kerjanya yang tinggi dan fokus, membuat Joe mendapat kepercayaan lebih dari sutradara Justin Lin.
   Joe juga senang dapat mempertontonkan aksi mahalnya. Joe yang berperan antagonis menjadi Jah saat itu dikejar-kejar oleh dua anggota geng pimpinan Dom (Vin Diesel), yang diperankan oleh Tyrese Gibson dan Sun Kang. Joe berhasil melumpuhkan beberapa polisi dan dua aktor tersebut dengan tuntas.
Joe senang diberi kepercayaan untuk “pamer” keahlian dalam bela diri. Hal tersebut bisa dibilang sebagai ajang promosi untuk mempertontonkan kelebihannya yang dilihat oleh jutaan orang di seluruh dunia. Karena adegan tersebut, Joe menjadi dekat dengan Gibson dan Kang. Latihan khusus bersama mereka, kata Joe, mendekatkan dirinya karena intens berkomunikasi.
   Sungguh beruntung Joe Taslim. Baru bermain satu film box office, The Fast and Furiuos 6 (FF6), Joe sudah memiliki agen di Hollywood. Padahal sangat sulit untuk mendapatkan agen. Banyak ribuan aktor di Hollywood mengharapkan di kontrak agen. Sedangkan di Indonesia, Joe telah dikontrak oleh Garet Evans untuk berakting di film laga terbaru arahan sutradara The Raid dan Merantau itu. Untuk film Brandals, pria asal Palembang tidak bermain bersama Iko Uwais, teman mainnya di Film The Raid.
Kita tunggu aksi Joe Taslim lainnya di Hollywood.

Nah ini yang mau saya bagi, film fast & furious selalu menyajikan ost music yang easy listening dan ngebeat kayak biasanya. lagu-lagunya juga cukup bagus bisa buat nemenin tidur. yang minat aja sih, bisa langsung di unduh dari Dropbox saya. Klik aja gambar dibawah. 

Cover
Nih Trailer nya, Lho tonton Sendiri dech..!!

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
Kamera CCTV
X-Steel - Help Select

Follow Me !!